Jumat, 17 Juni 2011

KEGIATAN BELAJAR YANG TIDAK EVEKTIF

menggemaskan. inilah kenyataan. belajar tetapi tidak memperhatikan. berbicara sendiri dengan ketidakfahamannya. ribut sendiri dengan ketidaktahuannya. melakukan sendiri dengan ketidakmengertiannya.
hasilnya...
hal yang sudah diterangkan dengan gamblang masih ditanyakan. hal yang sudah diinstruksikan untuk dibaca, diabaikan. akhirnya bingung dan bingung. tanya sana sini, nggak ada ujung. ribut semakin ribut.
capek dech...
akhirnya... nggak ngerti apa yang sudah dijelaskan!!
halo......
halo......
marilah kita belajar yang evektif. hemat tenaga. hemat pikiran. hemat biaya.
perhatikan dengan penglihatanmu, dengarkan dengan pendengaranmu dan lakukan dengan sepenuh hati dan kemampuanmu.
semoga mengerti apa yang semestinya kamu mengerti.
selamat beraktivitas
semoga berhasil
bravo dunia pendidikan